Pilkada Serentak 2024

27 November 2024
Wartawan Kalurahan
Dibaca 19 Kali
Pilkada Serentak 2024

Pilkada Serentak 2024

Gilangharjo, 27 November - TPS Pilkada mengadakan kegiatan Pilkada Serentak 2024. Acara yang dilaksanakan Rabu, 27 November ini dihadiri oleh PPK Pandak, PPS Gilangaharjo, KPPS dan PTPS se-Gilangharjo, dan Linmas, adapun jumlah keseluruhan peserta sekitar 15 orang.

Kegiatan yang dilaksanakan di TPS se-Gilangharjo ini rangkaian acara Pilkada serentak 2024. Selain itu kegiatan ini juga memiliki tujuan pemungutan suara serentak dalam pemilihan bupati bantul.

Acara Pilkada Serentak 2024 berjalan dengan lancar. KPPS membuka kegiatan pemungutan suara pada jam 07.00 dengan ucap sumpah janji dan pembacaan peraturan pemilu. Kemdian dilanjukan dengan membuka kotak suara, menghitung surat suara, mecocokan dengan daftar isi yang ada, dan melakukan pemungutan suara di w.